Pembelajaran TP 2023 / 2024 sudah dimulai dan siswa kelas 7 yang baru sudah mulai aktif KBM setelah melalui MLBS (Mengenal Lingkungan Belajar Sekolah TP 2023), Untuk memperlancar komunikasi dan implementasi kurikulum merdeka yang orientasinya adalah mellak Informasi dalam arti sadar bahwa informasi selalu ada di genggaman kita sehingga perlu adanya komunikasi cepat antara siswa, guru dan materi ajar yang akan disampaikan.
Atas hal tersebut, Tugas 1, adalah setiap siswa setor No. WA yang dikirim secara chat pribadi ke Guru Informatika (Athoillah), hal ini dilakukan setelah ditanya :
1. Setiap siswa hampir seluruhnya mempunyai HP,
2. Setiap siswa tidak kesulitan koneksi dengan internet dimana mayoritas menggunakan wifi indihome dengan biaya sewa relatif murah.
2. Setiap siswa tidak kesulitan koneksi dengan internet dimana mayoritas menggunakan wifi indihome dengan biaya sewa relatif murah.
3. Setiap siswa setiap harinya tidak lepas dengan HP yang terkoneksi dengan internet karena dimanfaatkan untuk melihat Game, IG, YT, TikTok, dll.
Atas hal diatas wajarlah, jika pembelajaran di arahkan menggunakan HP. Siswa - Siswi Yang Sudah menyelesaikan TUGAS PERTAMA dapat dilihat dibawah ini :
إرسال تعليق